First Meet (2021)
Awal Pertemuan disaat kita ingin Hicking ke Gunung Slamet, hanya saling mengenal saja dan belum menjadi teman atau ngobrol lebih intens.
Menjadi lebih dekat (2022)
Sekitar bulan Mei, lebih tepatnya setelah lebaran Eko tiba-tiba saja nge-DM Wiwid lebih dulu dengan mengucapkan Happy Birthday, dan dari sini lah kita mulai dekat dan obrolan pun semakin intens.
Engagement (2023)
Karena Wiwid tidak mau pacaran, maka Eko pun memberanikan diri untuk bicara kepada orang tua Wiwid serta meyakinkan keluarga. Bahwa Eko siap menikahi Wiwid. Dan pada 17 September 2023 akhirnya Eko melamar Wiwid untuk membuktikan keseriusan dan cintanya.
Married (2024)
Kami memtuskan untuk mengikat janji suci dihadapan Allah SWT dan keluarga besar, serta sahabat tersayang. atas ridho dari orang tua dan ridho Allah SWT kami akan menikah pada 20 Januari 2024. Ini adalah langkah awal yg akan kami jalani bersama, komitmen serta kepercayaan yg akan kami bangun. Semoga akan menjadi bahtera rumah tangga yg Sakinnah Mawaddah Warrohmah dan until jannah Amminnn....